Example floating
Example floating
Example 728x250 Example 970x250
BERITA

Ketua APINDO Kota Palembang Keluhkan PPKM Menjadi Dilema Pengusaha

127
×

Ketua APINDO Kota Palembang Keluhkan PPKM Menjadi Dilema Pengusaha

Sebarkan artikel ini
Example 468x60

Portalterkini.com – Palembang – Pemberalakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) perpanjangan dari tanggal (26/07 ) Sampai (02/08) Dewan Pimpinan Kota Palembang Asosiasi Pengusaha Indonesia (APINDO) menyangkan hal Ini tanpa solusi.

Ketua DP APINDO Kota Palembang Gordon Butarbutar, SH,MH,MBA mengatakan, ” dilema yang di rasakan oleh pengusaha dengan diberlakukan PPKM Ini, sehingga menjadi dilema bagi pengusaha dan pemerintah karena PPKM Ini sangat Di butuhkan dilain pihak kami menilai sangat merugikan bagi masyarakat,” katanya saat di jumpai Di PTC Mall Palembang, Minggu (25/7/2021).

Beliau juga menuturkan terkait PPKM Ini kami dari pengusaha menolak satu keputusan yang tidak enak bagi kami,karena Bagaimana pun pengusaha tidak ada pendapatan ini juga mempengaruhi kebutuhan operasional dan mau tak mau usaha harus tetap ada.

” Kami juga pengusaha juga ada yang menggunakan pinjaman perbankan, kalau operasional kami tidak stabil atau tidak normal maka sangat berpengaruh untuk gaji karyawan,listrik,air,bayar cicilan perbankan harus tetap di bayarkan,” tuturnya.

Pengusaha tidak lagi mencari Profit atau untung tapi bagaimana bisa bertahan saja dalam menjalankan usaha, intinya plannig planning nya hanya bisa bertahan exis melewati masalah ini kembali normal seperti semula.

” Harapan kami dari APINDO agar pemerintah daerah mencari solusi bagaimana ekonomi tetap jalan dan penanggulangan Covid 19 penyelesaiannya tetap berjalan,jadi harus beriringan kami khwatir kalau ini tidak sejalan dan beriringan akan terjadi kerawanan dari tindakan yang tidak di inginkan dan pemerintah harus segerakan berikan bantuan ketika di berlakukan nya PPKM,” pungkasnya.

Laporan. H

Example 300250
Example 120x600

Tinggalkan Balasan